Daftar partai politik yang mengikuti Pemilu 2014

(Comments)

Daftar Partai Politik di Indonesia (setelah PEMILU 2014) – Partai Politik merupakan salah satu bagian penting dalam suatu sistem Demokrasi Negara. Dalam Undang-undang Nomor 2 Tahun 2008 dikatakan bahwa Partai Politik adalah organisasi yang bersifat nasiona l dan dibentuk oleh sekelompok warga negara Indonesia secara sukarela atas dasar kesamaan kehendak dan cita-cita untuk memperjuangkan dan membela kepentingan politik anggota, masyarakat, bangsa dan negara, serta memelihara keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

Partai Politik yang sah adalah Partai Politik yang sudah didaftarkan ke Kementerian yang membidangi urusan Hukum dan Hak Asasi Manusia untuk menjadi Badan Hukum. Selain syarat sebagai Badan Hukum tersebut, untuk dapat mengikuti PEMILU, partai politik yang bersangkutan juga harus memenuhi beberapa ketentuan yang ditetapkan oleh Undang-undang.

Daftar Partai Politik di Indonesia (setelah PEMILU 2014)

Partai Politik yang berhasil lolos verifikasi dan berhasil menjadi peserta PEMILU (Pemilihan Umum) pada tahun 2014 adalah sebagai berikut :

Partai NasDem (Nasional Demokrat)

Ketua Umum : Surya Paloh
Tanggal Berdiri : 26 Juli 2011
Kursi di DPR : 36/560 (hasil PEMILU 2014)

Partai Kebangkitan Bangsa (PKB)

Ketua Umum : Muhammad Iskandar
Tanggal Berdiri : 23 Juli 1998
Kursi di DPR : 47/560 (hasil PEMILU 2014)

Partai Keadilan Sejahtera (PKS)

Presiden : Mohamad Sohibul Iman
Tanggal Berdiri : 20 April 2002
Kursi di DPR : 40/560 (hasil PEMILU 2014)

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP)

Ketua Umum : Megawati Sukarnoputri
Tahun Berdiri : 1999
Kursi di DPR : 109/560 (hasil PEMILU 2014)

Partai Golongan Karya (GOLKAR)

Ketua Umum : Setya Novanto
Tahun Berdiri : 20 Oktober 1964
Kursi di DPR : 91/560 (hasil PEMILU 2014)

Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra)

Ketua Umum : H. Prabowo Subianto
Tahun Berdiri : 6 Februari 2008
Kursi di DPR : 73/560 (hasil PEMILU 2014)

Partai Demokrat (PD)

Ketua Umum : Susilo Bambang Yudhoyono
Tahun Berdiri : 9 September 2001
Kursi di DPR : 61/560 (hasil PEMILU 2014)

Partai Amanat Nasional (PAN)

Ketua Umum : Zulkifli Hasan
Tahun Berdiri : 23 Agustus 1998
Kursi di DPR : 48/560 (hasil PEMILU 2014)

Partai Persatuan Pembangunan (PPP)

Ketua Umum : Muhammad Romahurmuziy
Tahun Berdiri : 5 Januari 1973
Kursi di DPR : 39/560 (hasil PEMILU 2014)

Partai Hati Nurani Rakyat (HANURA)

Ketua Umum : H. Wiranto, S.H.
Tahun Berdiri : 14 November 2006
Kursi di DPR : 16/560 (hasil PEMILU 2014)

Partai Bulan Bintang (PBB)

Ketua Umum : Yusril Ihza Mahendra
Tahun Berdiri : 17 Juli 1998
Kursi di DPR : 0/560 (hasil PEMILU 2014)

Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI)

Ketua Umum : AM Hendropriyono
Tahun Berdiri : 9 September 2002
Kursi di DPR : 0/560 (hasil PEMILU 2014)

Partai-partai Politik Baru yang didirikan setelah PEMILU 2014

Berikut ini adalah Partai-parta Politik Baru yang didirikan setelah PEMILU 2014.

Partai Persatuan Indonesia (Perindo)

Ketua Umum : Hary Tanoesoedibjo
Tahun Berdiri : 7 Februari 2015

Partai Solidaritas Indonesia (PSI)

Ketua Umum : Grace Natalie

Partai Idaman (Islam, Damai, Aman)

Ketua Umum : Rhoma Irama
Tahun Berdiri : 14 Oktober 2015

Currently unrated

Comments

Riddles

22nd Jul- 2020, by: Editor in Chief
524 Shares 4 Comments
Generic placeholder image
20 Oct- 2019, by: Editor in Chief
524 Shares 4 Comments
Generic placeholder image
20Aug- 2019, by: Editor in Chief
524 Shares 4 Comments
10Aug- 2019, by: Editor in Chief
424 Shares 4 Comments
Generic placeholder image
10Aug- 2015, by: Editor in Chief
424 Shares 4 Comments

More News  »

Kalender pendidikan 2023 / 2024

Recent news

Tahun ajaran baru telah tiba. Yuk, cek kalender akademik 2023/2023 jenjang SD, SMP, SMA, SMK di wilayah DKI Jakarta terbaru untuk mengetahui jadwal pelaksanaan PTS, PAS, PAT/UKK, dan hari libur nasional.

read more
4 months, 4 weeks ago

Harga BBNI meluncur tajam di bulan April, apakah kita perlu khawatir?

Recent news

Harga BBNI meluncur tajam di bulan April 2024, apakah kita perlu khawatir! Tentu tidak! Karena dari analisa nya sebenarnya sudah sangat aman!

read more
6 months, 2 weeks ago

BBRI di Bulan April kok turun tajam? Apakah kita perlu khawatir?

Recent news

Apakah kita perlu khawatir dengan harga saham yang meluncur tajam? 

read more
6 months, 2 weeks ago

Template that you need to know if you want to be pro in after effect

Recent news
6 months, 3 weeks ago

What does the Fed do in 2008

Recent news
7 months, 1 week ago

What does the Fed do in 2008

Recent news

Today, one of the popular topic related to financial policy is the question on

read more
7 months, 1 week ago

What is Lifetime Value of customer

Recent news

Have you ever heard about LTV? well if you talk about Macroprudential policy, it will be loan to value. But if you talk about startups and the world of tech, it refers to the Lifetime value of a company. 

read more
8 months ago

Mengenal lebih dalam kurikulum merdeka

Recent news

Akhirnya Indonesia menerapkan kurikulum merdeka, namun sebenarnya apa sih itu kurikulum merdeka? 

read more
8 months, 2 weeks ago

More News »

Generic placeholder image

Collaboratively administrate empowered markets via plug-and-play networks. Dynamically procrastinate B2C users after installed base benefits. Dramatically visualize customer directed convergence without