Bakal beli atau tidak, 10 saham termahal di dunia

(Comments)

Daftar 10 Saham Termahal di Dunia – Saham adalah surat berharga yang membuktikan kepemilikan seseorang atau badan terhadap suatu perusahaan. Makin banyak saham yang dimilikinya menandakan semakin besar kepemilikan seseorang atau badan tersebut terhadap Perusahaan yang bersangkutan. Penerbitan Saham merupakan salah satu metode atau mungkin merupakan metode yang paling utama bagi perusahaan-perusahaan yang ingin meningkatkan Modal Bisnisnya.

Tempat resmi yang berfungsi sebagai pasar untuk penjualan dan pembelian Saham adalah bursa efek yang biasanya disebut dengan Stock Exchange. Dan tentunya, Saham perusahaan yang ingin diperjualbelikan tersebut harus terdaftar dulu pada Bursa Efek yang bersangkutan. Beberapa Bursa Efek di Dunia yang terkenal diantaranya seperti Bursa Efek di Amerika adalah New York Stock Exchange (NYSE) dan NASDAQ, Bursa Efek di Inggris adalah London Stock Exchange (LSE), Bursa Efek di China adalah Shanghai Stock Exchange (SSE), Bursa Efek di Singapura adalah Singapore Stock Exchange (SGX), Bursa Efek di Indonesia adalah Bursa Efek Indonesia (BEI) atau Stock Exchange Indonesia (IDX) dan masih banyak lagi.

Dari begitu banyak Perusahaan yang menerbitkan Sahamnya, Saham Termahal atau Saham yang memiliki nilai tertinggi adalah Saham dari Perusahaan milik salah satu orang Terkaya di Dunia yaitu Perusahan Berkshire Hathaway Inc milik Warren Buffet. Harga Satu lembar Saham Berkshire Hathaway Inc adalah US$ 191.700,- atau sekitar Rp. 2,6 miliar berdasarkan nilai tukar US$ 1 sama dengan Rp. 13.800,-. Urutan kedua sebagai Saham Termahal di Dunia adalah Sahamnya milik Perusahaan Seaboard Corporation dengan harga satu lembar saham adalah US$ 2.615,-. Sedangkan Saham Termahal ketiga di Dunia ini adalah saham Perusahaan NVR Incorporated dengan harga satu lembar saham sebesar US$ 1.519,66.

Daftar 10 Saham Termahal di Dunia

Berikut ini adalah daftar selengkapnya 10 Saham Termahal di Dunia beserta nilai saham dan tempat saham perusahaan tersebut terdaftar. Dalam daftar 10 Saham Termahal di Dunia ini, semuanya adalah berasal dari Amerika Serikat dan terdaftar di Bursa Efek New York Stock Exchange (NYSE) ataupun NASDAQ.

1. Berkshire Hathaway Inc

Harga Saham : US$ 191.700,00 per lembar
Bursa Efek : New York Stock Exchange (NYSE)
CEO : Warren Buffet
Pendiri : Olivia Chace
Tahun didirikan : 1955
Kantor Pusat : Omaha, Nebraska
Negara : Amerika Serikat
Bisnis : Diversifikasi Investasi, Properti dan Asuransi

2. Seaboard Corporation

Harga Saham : US$ 2.615,00 per lembar
Bursa Efek : New York Stock Exchange (NYSE)
CEO : Steven J. Bresky
Pendiri : Otto Bresky
Kantor Pusat : Merriam, Kansas
Negara : Amerika Serikat
Bisnis : Agriculture/pertanian, Shipping dan Konglomerat

3. NVR Incorporated

Harga Saham : US$ 1.519,66 per lembar
Bursa Efek : New York Stock Exchange (NYSE)
CEO : Paul C. Saville
Pendiri : Dwight Schar
Tahun didirikan : 1980
Kantor Pusat : Reston, Virginia
Negara : Amerika Serikat
Bisnis : Layanan Finansial, Konstruksi

4. Priceline Group Inc

Harga Saham : US$ 1.095,50 per lembar
Bursa Efek : NASDAQ
CEO : Darren R. Huston
Pendiri : Jay S. Walker, Scott Case
Tahun didirikan : 1997
Kantor Pusat : Norwalk, Connecticut
Negara : Amerika Serikat
Bisnis : Teknologi, situs priceline.com (e-commerce)

5. Markel Corporation

Harga Saham : US$ 851,24 per lembar
Bursa Efek : New York Stock Exchange (NYSE)
CEO : Alan I. Kirshner
Tahun didirikan : 1930
Kantor Pusat : Henrico County, Virginia
Negara : Amerika Serikat
Bisnis : Asuransi

6. AutoZone Inc

Harga Saham : US$ 715,71 per lembar
Bursa Efek : New York Stock Exchange (NYSE)
CEO : William C. Rhodes III
Pendiri : Pitt Hyde
Tahun didirikan : 1979
Kantor Pusat : Forrest City, Arkansas
Negara : Amerika Serikat
Bisnis : Retail Otomotif

7. Alphabet Inc (Google)

Harga Saham : US$ 701,79 per lembar
Bursa Efek : NASDAQ
CEO : Larry Page
Pendiri : Larry Page, Sergey Brin
Tahun didirikan : 2015
Kantor Pusat : Mountain View, California
Negara : Amerika Serikat
Bisnis : Konglomerat (Internet, Mesin Pencari, BioTeknologi, Perangkat Telekomunikasi, Software)
Catatan : Alphabet Inc merupakan Induk perusahaan dari Google.

8. Intuitive Surgical, Inc

Harga Saham : US$ 556,49 per lembar
Bursa Efek : NASDAQ
CEO : Gary S Guthart
Pendiri : Frederic Mol
Tahun didirikan : 1995
Kantor Pusat : Sunnyvale, California
Negara : Amerika Serikat
Bisnis : Peralatan Medis

9. Chipotle Mexican Grill, Inc

Harga Saham : US$ 469,47 per lembar
Bursa Efek : New York Stock Exchange (NYSE)
CEO : Steve Ells
Pendiri : Steve Ells
Tahun didirikan : 1993
Kantor Pusat : Denver, Colorado
Negara : Amerika Serikat
Bisnis : Restoran

10. Netflix Inc

Harga Saham : US$ 107,89 per lembar
Bursa Efek : NASDAQ
CEO : Reed Hastings
Pendiri : Reed Hastings, Marc Randolph
Tahun didirikan : 1997
Kantor Pusat : Los Gatos, California
Negara : Amerika Serikat
Bisnis : Internet

Catatan :

  • Harga Saham per lembar diatas merupakan data yang diambil pada tanggal 20 Januari 2016.
  • Harga Saham dapat berubah-ubah atau fluktuasi setiap saat.

Baca juga : 10 Saham Termahal di Indonesia

Currently unrated

Comments

Riddles

22nd Jul- 2020, by: Editor in Chief
524 Shares 4 Comments
Generic placeholder image
20 Oct- 2019, by: Editor in Chief
524 Shares 4 Comments
Generic placeholder image
20Aug- 2019, by: Editor in Chief
524 Shares 4 Comments
10Aug- 2019, by: Editor in Chief
424 Shares 4 Comments
Generic placeholder image
10Aug- 2015, by: Editor in Chief
424 Shares 4 Comments

More News  »

Template that you need to know if you want to be pro in after effect

Recent news
4 days, 20 hours ago

What does the Fed do in 2008

Recent news
2 weeks, 6 days ago

What does the Fed do in 2008

Recent news

Today, one of the popular topic related to financial policy is the question on

read more
2 weeks, 6 days ago

What is Lifetime Value of customer

Recent news

Have you ever heard about LTV? well if you talk about Macroprudential policy, it will be loan to value. But if you talk about startups and the world of tech, it refers to the Lifetime value of a company. 

read more
1 month, 2 weeks ago

Mengenal lebih dalam kurikulum merdeka

Recent news

Akhirnya Indonesia menerapkan kurikulum merdeka, namun sebenarnya apa sih itu kurikulum merdeka? 

read more
1 month, 3 weeks ago

How to understand the impact of interactive variable from interaction model to depended variable

Recent news

I tried from my own research. And here it is

read more
2 months ago

Thing you should do, to not clutter the social media

Recent news

There 7 things that really move the needle when it comes to social media. They aren’t always easy, but they really do produce results.

read more
2 months, 1 week ago

Elektabilitas cawapres 2024, Erick Thohir paling atas

Recent news

Jelang Pilpres 2024, sejumlah nama telah teridentifikasi dan mendapat dukungan publik. Tiga teratas capres sejauh ini adalah Anies Baswedan, Ganjar Pranowo, dan Prabowo Subianto. Ketiganya memang telah mengantongi dukungan dari beberapa partai politik. Namun, dukungan pada ketiganya tampak masih belum ajeg. Hal ini menunjukkan bahwa preferensi publik juga belum ajeg, masih rentan terhadap perkembangan situasi politik maupun kondisi lain.

read more
7 months, 3 weeks ago

More News »

Generic placeholder image

Collaboratively administrate empowered markets via plug-and-play networks. Dynamically procrastinate B2C users after installed base benefits. Dramatically visualize customer directed convergence without